
Menelusuri
kisah perjalanan hidup orang-orang kudus, memberikan pelajaran berharga bagi
umat Kristiani. Orang-orang kudus, terutama yang mati karena mempertahankan
imannya akan Kristus (martir) menjadi sebuah kesaksian yang hidup. Kebangkitan Kristus
dan ajaran-ajaran-Nya tidak bisa didiamkan...